Penghargaan siswa dalam rangka Kegiatan Tengah Semester 1 Tahun 2019-2020

SMPN 2 Bawang mengadakan kegiatan Tengah Semster (KTS), setelah selesai PTS SMPN 2 bawang mengadakan kegiatan KTS yang di ikuti  semua siswa dari kelas VII sampai kelas IX yang di dampingi oleh semua guru disetiap kegiatan, sesuai tugas guru masing-masing.
kemudian Kegiatan ini berlangsung selama satu minggu yang diisi dengan berbagai macam perlombaan, yang berisikan tentang seni dan olahraga.

kegiatan tersebut diikuti oleh setiap kelas yang dapat diwakili secara mandiri untuk perwakilan kelas.
beberapa cabang perlombaan yang dilaksanakan antara lain :
voly, futsal, Takraw, Tarik tambang, Menyanyi, Puisi, Tilawah, Tartil, Kaligrafi, dan Menggambar. melalui kegiatan ini siswa-siswi sangat antusias mengikutinya hingga selesai, selain mendidik siswa untuk berkarakter , kegiatan ini mampu mendorong peserta didik untuk berkreatif dalam menunjang kegiatan-kegiatan yang ada di sekolah. setelah selesai kegiatan PTS SMP N 2 bawang menyediakan beberapa penghargaan bagi siswa yang mampu berkreasi dan aktif dalam mengikuti kegiatan tersebut,bagi siswa atau kelas yang mengikuti semua cabang kegiatan yang mendapatkan skor hasil terbanyak, maka di berikan piala bergilir, adapun bentuk penghargaan lainnya seperti buku, alat tulis dan perlengkapan sekolah lainnya.

Berikut adalah pemberian penghargaan utuk masing - masing lomba nya.
Pemenang pada kegiatan kepramukaan


Para pemenang dalam perlombaan keagaamaan

Para pemenang dalam perlombaan menyanyi dan puisi

Para pemenang perlombaan Olahraga

Para pemenang dalam perlombaan futsal


Para pemenang dalam perlombaan guru menggambar batik dan siswa tarik tambang dan seni

Perolehan Piala Bergilir Kegiatan Tengah Semester 1 Tahun 2019 oleh Kelas 9 D dan Wali Kelasnya



2 Responses to "Penghargaan siswa dalam rangka Kegiatan Tengah Semester 1 Tahun 2019-2020"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel